Manchester United

Sabtu, 15 September 2012

Sandro Rosell: Catalunya Merdeka, Barcelona Tetap Di La Liga

Sandro Rosell: Catalunya Merdeka, Barcelona Tetap Di La Liga


Presiden Barcelona Sandro Rosell yakin klubnya akan tetap berpartisipasi di La Liga Spanyol meski Catalunya akhirnya memilih merdeka sendiri.

Menurut The Guardian, sekira 1,5 juta orang melakukan demonstrasi di jalan-jalan Barcelona mendorong Catalunya untuk memerdekakan diri dari Spanyol. Situasi ini membuat banyak pihak bertanya, bagaimana dengan masa depan sang juara Liga Champions 2011 ini?

Rosell menegaskan Barcelona akan tetap ambil bagian di kompetisi tertinggi Spanyol, sama seperti situasi yang dialami Monaco di Prancis.

"Jika Catalunya merdeka, tidak akan ada perbedaan. Kami akan terus bermain di La Liga Spanyol sama seperti Monaco di Prancis yang tetap bermain di Ligue, meski menjadi negara terpisah. Saya yakin akan hal ini," ujar Rosell dikutip Sport.

"Meski dalam situasi kemerdekaan Catalunya, akan akan tetus bermain melawan Real Madrid, sama seperti biasanya," imbuh Rossel.

Sumber
Do you Like this story..?

Get Free Email Updates Daily!

Follow us!

SHARE THIS POST   

  • Facebook
  • Twitter
  • Myspace
  • Google Buzz
  • Reddit
  • Stumnleupon
  • Delicious
  • Digg
  • Technorati

Author: Ach. Anshori
Ach. Anshori is a founder and author of Uniteds19. I also a student, blogger, dreamer, planner, and United's loyal supporter from Indonesia. Read More →

0 komentar: