Senin, 20 Agustus 2012
Jose Mourinho: Tak Mudah Samai Sir Alex Ferguson
Pelatih Real Madrid Jose Mourinho mengakui,
mengikuti sukses Sir Alex Ferguson dengan juara bertahan La Liga
Champions itu sangat sulit dilakukan.
Ferguson telah menangani United selama 25 tahun. Namun Mourinho merasa tidak yakin menyamai torehan Ferguson ketika ia menangani klub ibukota Spanyol tersebut.
Ferguson telah menangani United selama 25 tahun. Namun Mourinho merasa tidak yakin menyamai torehan Ferguson ketika ia menangani klub ibukota Spanyol tersebut.
Ketika ditanya mengenai keinginan pribadinya, Mourinho mengatakan, ia memilih fokus di Madrid untuk empat tahun mendatang.
“Meniru Ferguson sulit. Sangat mustahil. Itu disebabkan saya tidak akan ada di sini selama 79 tahun. Saya menandatangani kontrak untuk empat tahun. Jika kami melakukannya, maka kami menjalaninya sesuai kontrak,” tutur Mourinho kepada AS.
“Niat saya adalah tetap menjadi juara, terus membentuk tim fantastis dengan identitasnya, dan dalam pandangan saya, sepakbola [fantastis].”
“Meniru Ferguson sulit. Sangat mustahil. Itu disebabkan saya tidak akan ada di sini selama 79 tahun. Saya menandatangani kontrak untuk empat tahun. Jika kami melakukannya, maka kami menjalaninya sesuai kontrak,” tutur Mourinho kepada AS.
“Niat saya adalah tetap menjadi juara, terus membentuk tim fantastis dengan identitasnya, dan dalam pandangan saya, sepakbola [fantastis].”
Author: Ach. Anshori
Ach. Anshori is a founder and author of Uniteds19. I also a student, blogger, dreamer, planner, and United's loyal supporter from Indonesia. Read More →
Related Posts:
Manchester United Sepak Bola
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar: